Dokumentasi Kegiatan Lapangan
Berikut merupakan berbagai kegiatan lapangan Ekspedisi Patriot Tambora.
CEO School oleh IPB University
Kegiatan ini merupakan program pembekalan bagi Tim Ekspedisi Patriot yang diselenggarakan oleh IPB University, mencakup...
Pembekalan Ekspedisi Patriot oleh Kementerian Transmigrasi
Kegiatan pembekalan Ekspedisi Patriot diselenggarakan oleh Kementerian Transmigrasi dengan dukungan berbagai kementerian...
Koordinasi Awal dengan Dinas Terkait
Koordinasi awal dilaksanakan bersama sejumlah perangkat daerah di Kabupaten Bima, antara lain Dinas Tenaga Kerja dan Tra...
Koordinasi dengan Pemerintah Kecamatan dan Desa
Koordinasi juga dilakukan dengan Pemerintah Kecamatan serta seluruh pemerintah desa di wilayah Kecamatan Tambora. Kegiat...
Pelaksanaan Focus Group Discussion (FGD)
FGD dilaksanakan untuk menggali dan memvalidasi nformasi mendalam terkait sejarah kawasan serta komoditas, potensi, perm...
Observasi Lapangan dan Wawancara Aktor Rantai Pasok
Pengumpulan data primer melalui observasi langsung dan wawancara dengan berbagai aktor yang terlibat dalam rantai pasok...
Validasi Temuan Bersama Dinas Terkait
Penyampaian dan konfirmasi hasil temuan lapangan kepada dinas-dinas teknis di tingkat kabupaten untuk memastikan kesesua...
Sampling Tanah dan Analisa Unsur Hara
Kegiatan sampling tanah dilakukan pada seluruh Satuan Permukiman (SP) di wilayah Kecamatan Tambora, meliputi SP 1 hingga...
Uji Coba Pengolahan Mete Skala Kecil
Percobaan awal pengolahan jambu mete secara sederhana sebagai langkah awal menuju hilirisasi komoditas sekaligus untuk m...